Thirty a Week

Thirty a Week
SutradaraHarry Beaumont
ProduserSamuel Goldwyn
Ditulis olehJ. Clarkson Miller
Berdasarkan
Sandiwara Thirty A Week karya Thompson Buchanan
PemeranTom Moore
SinematograferGeorge Webber
DistributorGoldwyn Pictures
Tanggal rilis
13 Oktober 1918
Durasi50 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaBisu
Tom Moore dan Tallulah Bankhead

Thirty a Week adalah sebuah film drama bisu tahun 1918 yang hilang[1] garapan Harry Beaumont dan menampilkan Tom Moore dan Tallulah Bankhead dalam salah satu penampilan layar lebar perdananya. Film tersebut diproduksi dan didistribusikan oleh Goldwyn Pictures.[2]

Pemeran

  • Tom Moore - Dan Murray
  • Alec B. Francis - Mr. Wright
  • Brenda Fowler - Mrs. Wright
  • Warburton Gamble - Freddy Ruyter
  • Grace Henderson - Mrs. Murray
  • Ruth Elder - Minnie Malloy
  • Tallulah Bankhead - Barbara Wright

Referensi

  1. ^ The Library of Congress/FIAF American Silent Feature Film Survival Catalog:Thirty A Week
  2. ^ The AFI Catalog of Feature Films 1893-1993:Thirty A Week

Pranala luar

  • Thirty a Week di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) synopsis di AllMovie
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai oleh Harry Beaumont


Templat:1910s-drama-film-stub