Peniruan bunuh diri

Peniruan bunuh diri adalah sebuah peristiwa bunuh diri yang dilatarbelakangi ingin meniru kasus bunuh diri sebelumnya. Bunuh diri ini menjalar di antara kelompok pertemanan dan juga perilaku bunuh diri yang ditularkan lewat berbagai bentuk media. Umumnya lantaran paparan yang begitu menonjol, kejadiannya dramatis, sensasional, dan disiarkan terus menerus oleh media.

Begitu banyak bukti bahwa media mempunyai andil besar terhadap perilaku bunuh diri. Umumnya remaja dan dewasa muda yang muda yang mempunyai faktor risiko yang banyak mengimitasi perilaku bunuh diri dengan mungut metode yang sama. Contohnya adalah cara melompat dari gedung yang tinggi menjadi semacam tren baik di pusat perbelanjaan, gedung apartemen jangkung yang mulai menjamur, menara tinggi, maupun sejenisnya.[1]

Referensi

  1. ^ Awas, Bunuh Diri di Mal Jadi Tren-Kompas.com

Bacaan tambahan

  • The Copycat Effect (ISBN 0-7434-8223-9)
  • Suicide Clusters (ISBN 0-571-12991-9)

Pranala luar

  • International Association for Suicide Prevention (IASP) - Special Interest Group - Clusters and Contagion in Suicidal Behaviour Diarsipkan 2020-01-16 di Wayback Machine. ( Aim of the IASP Special Interest Group (SIG) on Clusters and Contagion in Suicidal Behaviour is to bring together interested people in research, prevention and policy, who can share information and expertise in clusters and contagion effects in suicidal behaviour worldwide).
  • Copycat Effect (Article that discusses the how the sensational coverage of violent events tends to provoke similar events and the journalistic ethics involved).
  • Reporting on Suicide: Recommendations for the Media - American Foundation for Suicide Prevention
  • Suicide and the media Diarsipkan 2006-01-16 di Wayback Machine. Links, resources and articles from The MediaWise Trust
  • Gregor S, Copycat suicide: The influence of the media 2004, Australian Psychological Society
  • Stack S, Media coverage as a risk factor in suicide Journal of Epidemiology and Community Health 2003;57:238-240
  • Herman J, Reporting on suicide Diarsipkan 2004-11-03 di Wayback Machine. Australian Press Council news, February 1998
  • Suicide and the media New Zealand youth suicide prevention strategy
  • "Suicide and the Media: Recommendations on Suicide Reporting for Media Professionals (in Chinese)" Diarsipkan 2005-03-17 di Wayback Machine., The Hong Kong Jockey Club Centre for Suicide Research and Prevention, The University of Hong Kong