On Golden Pond (film 1981)

On Golden Pond
Berkas:On golden pond.jpg
Poster film karya Bill Gold
SutradaraMark Rydell
ProduserBruce Gilbert
SkenarioErnest Thompson
Berdasarkan
On Golden Pond
oleh Ernest Thompson
Pemeran
  • Katharine Hepburn
  • Henry Fonda
  • Jane Fonda
  • Doug McKeon
  • Dabney Coleman
  • William Lanteau
Penata musikDave Grusin
SinematograferBilly Williams
PenyuntingRobert L. Wolfe
Perusahaan
produksi
ITC Entertainment
DistributorUniversal Pictures
Tanggal rilis
  • 4 Desember 1981 (1981-12-04)
Durasi109 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$15 juta[1]
Pendapatan
kotor
$119.3 juta[2]

On Golden Pond adalah sebuah film drama Amerika 1981 garapan Mark Rydell. Skenarionya yang dibuat oleh Ernest Thompson diadaptasi dari drama tahun 1979 bernama sama. Film tersebut dibintangi oleh Dabney Coleman dan Doug McKeon.

Pemeran

  • Katharine Hepburn – Ethel Thayer
  • Henry Fonda – Norman Thayer Jr.
  • Jane Fonda – Chelsea Thayer Wayne
  • Doug McKeon – Billy Ray
  • Dabney Coleman – Bill Ray
  • William Lanteau – Charlie Martin
  • Christopher Rydell – Sumner Todd

Referensi

  1. ^ Box Office Information for On Golden Pond. Diarsipkan 2017-08-06 di Wayback Machine. The Wrap. Retrieved April 4, 2013.
  2. ^ "On Golden Pond, Box Office Information". Box Office Mojo. Diakses tanggal March 9, 2012. 

Pranala luar

Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: On Golden Pond (film 1981).
  • On Golden Pond di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) On Golden Pond di TCM Movie Database
  • (Inggris) On Golden Pond di AllMovie
  • On Golden Pond di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) On Golden Pond di Box Office Mojo

* Situs Web Resmi Squam Lake (On Golden Pond) Diarsipkan 2019-08-14 di Wayback Machine.

Penghargaan
Didahului oleh:
Coming Home
Pemenang Academy Award untuk Aktor Terbaik dan Aktris Terbaik Diteruskan oleh:
The Silence of the Lambs
  • l
  • b
  • s
Film Terbaik Penghargaan Golden Globe – Drama
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai oleh Mark Rydell
  • The Fox (1967)
  • The Reivers (1969)
  • The Cowboys (1972)
  • Cinderella Liberty (1973)
  • Harry and Walter Go to New York (1976)
  • The Rose (1979)
  • On Golden Pond (1981)
  • The River (1984)
  • For the Boys (1991)
  • Intersection (1994)
  • Crime of the Century (1996)
  • James Dean (2001)
  • Even Money (2006)