GNU Compiler Collection

GNU Compiler Collection
GCC 10.2 yang sedang mengompilasi kode sumbernya sendiri
Tipeoptimizing compiler (en) Terjemahkan, paket GNU dan perangkat lunak bebas Edit nilai pada Wikidata
Versi pertama23 Mei 1987; 37 tahun lalu (1987-05-23)[1]
Versi stabil
14.1 (7 Mei 2024) Edit nilai pada Wikidata
GenreKompilator
LisensiGPLv3+ dengan GCC Runtime Library Exception[2]
Bagian dariGNU toolchain (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Karakteristik teknis
Sistem operasiLintas platform
PlatformLintas platform Edit nilai pada Wikidata
Ukuran~15 juta LOC[3]
Bahasa pemrogramanC++ dan C Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
PembuatRichard Stallman
PengembangProyek GNU
Sumber kode
Kode sumberPranala Edit nilai pada Wikidata
Debiangcc Edit nilai pada Wikidata
Arch Linuxgcc Edit nilai pada Wikidata
Ubuntugcc Edit nilai pada Wikidata
Gentoosys-devel/gcc Edit nilai pada Wikidata
Fedoragcc Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Situs webgcc.gnu.org
Stack ExchangeEtiqueta Edit nilai pada Wikidata
Pelacakan kesalahanLaman pelacakan Edit nilai pada Wikidata
Free Software DirectoryGcc Edit nilai pada Wikidata
Framalibregnu-compiler-collection Edit nilai pada Wikidata
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

GNU Compiler Collection (disingkat GCC) adalah koleksi kompilator yang dikembangkan oleh proyek GNU. Pada awal rilisnya, GCC merupakan singkatan dari GNU C Compiler karena hanya bisa melakukan kompilasi terhadap bahasa C. Namun, pada bulan Desember 1987, kompilator GCC untuk C++ dirilis.

Beberapa bagian depan untuk bahasa C++, Ada, Fortran, Go, dan D juga dikembangkan beberapa tahun setelahnya.[6][7] Sementara hasil bagian belakangnya dapat dijalankan di berbagai arsitektur seperti x86-64, x86, i386, ARM, SPARC, dan MIPS.[8]

Adopsi

GCC telah diadopsi sebagai kompilator standar oleh banyak distro Linux dan sistem operasi Unix lainnya seperti OpenIndiana.[9] Kebanyakan sistem BSD juga menggunakan GCC, meskipun FreeBSD dan OpenBSD mengganti kompilatornya dengan Clang.[10][11] macOS juga berencana menggunakan Clang setelah berkontribusi banyak pada LLVM, bagian belakang Clang, sementara para pengembangnya untuk macOS mulai berdiskusi tentang kelayakan dukungan GCC.[12][13]

GCC tersedia di Windows melalui MinGW maupun TDM-GCC.[14][15] GCC bisa melakukan kompilasi kode ke Android dengan Android NDK.[16]

Lisensi

GCC dilisensikan dibawah Lisensi Publik Umum GNU, dengan pengecualian bahwa seseorang dapat mendistribusikan perangkat lunaknya yang dikompilasi dengan GCC dengan hak ciptanya sendiri, meskipun ini termasuk membawa berkas-berkas header dan runtime milik GCC yang dibutuhkan oleh perangkat lunaknya. Pengecualian ini disebut dengan "GCC Runtime Library Exception".[17]

Referensi

  1. ^ "GCC Releases". GNU Project. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-04. Diakses tanggal 2020-07-24. 
  2. ^ "GCC Runtime Library Exception". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-31. Diakses tanggal 2020-07-24. 
  3. ^ Víctor Rodríguez (2019-10-01). "Cutting Edge Toolchain (Latest Features in GCC/GLIBC)". youtube.com. Linux Foundation. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-27. Diakses tanggal 2021-01-19. 
  4. ^ "GCC 11 Release Series". gcc.gnu.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-21. Diakses tanggal 2021-10-10. 
  5. ^ GNU Project (2020-10-15). "GCC Coding Conventions: C and C++ Language Conventions". gcc.gnu.org. Free Software Foundation. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2021-01-08. 
  6. ^ "G++ and GCC (Using the GNU Compiler Collection (GCC))". gcc.gnu.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  7. ^ "GNU Compiler Collection - ArchWiki". wiki.archlinux.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-02-27. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  8. ^ "Host/Target specific installation notes for GCC - GNU Project - Free Software Foundation (FSF)". gcc.gnu.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-22. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  9. ^ "illumos GCC - OpenIndiana - OpenIndiana Wiki". wiki.openindiana.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-04-29. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  10. ^ "FreeBSD 13 Is Preparing To Finally Retire GCC 4.2 - Phoronix". www.phoronix.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-05-18. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  11. ^ "OpenBSD Switches To Clang Compiler For i386/AMD64 - Phoronix". www.phoronix.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-06-15. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  12. ^ "Apple's Compiler Team Starts Upstreaming Changes For macOS 11 - Phoronix". www.phoronix.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-04-07. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  13. ^ Gallager, Eric (Mon Jun 22 22:51:54 GMT 2020). "WWDC thread: support for darwin/macOS going forward". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-04-07. Diakses tanggal 2020-08-27.  Periksa nilai tanggal di: |date= (bantuan)
  14. ^ "MinGW | Minimalist GNU for Windows". mingw.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-20. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  15. ^ jmeubank/tdm-gcc, 2020-08-26, diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-15, diakses tanggal 2020-08-27 
  16. ^ "Android NDK". Android Developers. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-28. Diakses tanggal 2020-08-27. 
  17. ^ "GCC Runtime Library Exception". GNU. 2009-03-31. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-23. Diakses tanggal 2020-10-28. 

Pranala luar

  • (Inggris) Situs web resmi
  • (Inggris) Berbagai versi GCC khusus untuk ARM Diarsipkan 2022-04-23 di Wayback Machine.
  • (Inggris) GCC untuk Windows Diarsipkan 2006-08-28 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Sejarah
GNU bukanlah gnu
LisensiPerangkat lunak
GNU (varian) · Hurd · GNOME · Gnuzilla · IceCat · Gnash · Bash · GCC · GNU Emacs · glibc · coreutils · Sistem bangunan GNU · Bazaar · LilyPond · Perangkat-perangkat lunak GNU lainnya
Juru bicara publik
Robert J. Chassell · Loïc Dachary · Ricardo Galli · Joshua Gay · Georg C. F. Greve · Federico Heinz · Benjamin Mako Hill · Bradley M. Kuhn · Matt Lee · Eben Moglen · Alexandre Oliva · Richard Stallman · John Sullivan
Topik lain
  • l
  • b
  • s
Umum
  • Istilah alternatif untuk perangkat lunak bebas
  • Perbandingan perangkat lunak sumber terbuka dan sumber tertutup
  • Perbandingan fasilitas hos kode sumber
  • Perangkat lunak bebas
  • Direktori proyek perangkat lunak bebas
  • Gratis versus libre
  • Dukungan jangka panjang
  • Perangkat lunak sumber terbuka
  • Pengembangan perangkat lunak sumber terbuka
  • Garis besar
Paket
perangkat lunak
  • Audio
  • Bioinformatika
  • Kodek
  • Kolaborasi
  • Manajemen konfigurasi
  • Pemacu peranti
    • Grafik
    • Nirkabel
  • Geofisika
  • Kesehatan
  • Matematika
  • Sistem operasi
  • Bahasa pemrograman
  • Perutean
  • Statistik
  • Televisi
  • Permainan video
  • Aplikasi web
    • Sistem manajemen konten
    • Perdagangan elektronik
  • Pengolah kata
  • Apl Android
  • Apl iOS
  • Komersial
  • Bermerek dagang
  • Semula proprietary
  • Semula open-source
Komunitas
Lisensi
Tipe dan
standar
  • Perbandingan lisensi perangkat lunak bebas dan sumber terbuka
  • Contributor License Agreement
  • Copyleft
  • Debian Free Software Guidelines
  • Definition of Free Cultural Works
  • Lisensi bebas
  • The Free Software Definition
  • The Open Source Definition
  • Lisensi sumber terbuka
  • Lisensi perangkat lunak permisif
  • Domain publik
  • Lisensi viral
Tantangan
  • Manajemen hak digital
  • Keamanan perangkat tegar
  • Pembatasan perangkat keras
  • Penyebaran lisensi
  • Penjenamaan ulang perangkat lunak Mozilla
  • Pemacu peranti proprietary
  • Perangkat tegar proprietary
  • Perangkat lunak proprietary
  • Kontroversi SCO/Linux
  • Secure boot
  • Paten perangkat lunak
  • Keamanan perangkat lunak
  • Trusted Computing
Topik terkait
  • Penggarpuan
  • GNU Manifesto
  • Microsoft Open Specification Promise
  • Model inti terbuka
  • Perangkat keras sumber terbuka
  • Shared Source Initiative
  • Perangkat lunak tersedia sumber
  • The Cathedral and the Bazaar
  • Revolution OS
  • Portal Portal
  • Category Kategori
  • Wikipedia book Buku